Laman

Selasa, 18 September 2012

Sahabat full of shit.

Kali ini kalau aku bilang sahabat itu cuman omong kosong, nggak salah kan?
Yapss, sahabat itu nggak lebih dari seonggok daging yang ngaku-ngaku bakal SELALU support kamu.
Dulu aku punya sahabat kecil dia pindah rumah, kami lost kontak dan akhirnya tidak bersahabat.
Dulu aku punya sahabat kecil dia meninggal gara-gara jantung koroner, dan kami tidak lagi bersahabat.
Dulu aku punya sahabat dia punya teman baru, lalu kami tidak bersahabat lagi.
Dulu aku punya sahabat dia selalu support aku dan kami selalu saling cerita, tapi kami tidak pernah saling berbagi dan akhirnya kami bukan sahabat lagi.
Nggak ada maksud buat nilai persahabatan serendah itu, tapi nyatanya? Persahabatan yang sering aku lihat di film-film itu nggak pernah ngebiarin sahabatnya kesusahan. Nggak bakal ngebiarin sahabatnya sedih sendiri, nggak bakal ngebiarin sahabatnya seneng sendiri, semuanya bareng-bareng. Mau dapat sahabat baru kek, bagaimana pun yang lama tetap sahabat.
Aku jadi kangen Gladys, we have long distance friendship. Dia di Jogja aku di Bontang. Kami sebisa mungkin untuk tidak lost kontak dan tetap saling kabar-kabarin. Dia sahabat yang selalu ada nggak peduli lagi sibuk apa nggak di Jogja. Walau sekarang curhat paling banter lewat sebuah dm twitter. Semoga saja suatu saat kami bisa bertemu lagi dan bisa mewujudkan mimpi kami berdua. Aaamiiiin.
Kembali lagi, tapi kami berdua nggak pernah saling mengaku seorang sahabat.
Kalian akan tahu rasa perihnya ketika diakui seorang sahabat lalu dicampakan begitu saja. Nah, that's the point gals. Sakit banget.

I hate the new you! And I miss the old you! The old us!

Orang pacaran bisa putus. Sahabatan? Bisa putus? Berkali-kali diakui sahabat dan harus berkali-kali kehilangan sahabat.

Sahabat itu ikatan batin. Nggak perlu diungkapkan. Cukup kamu yang tau, kamu nyaman dan bisa terbuka sama orang yang kamu anggap sahabat.


Powered by Telkomsel BlackBerry®

3 komentar:

rental mobil di surabaya mengatakan...

iya bener tuh.. kalau aku sih.. gak ada namanya sahabat, pisah dikit kayak beda sekolah, yah nyari baru lagi. hahah.

iklan baris tanpa daftar mengatakan...

kalau gitu anggap saja sebagai teman.. :)

tour and travel mengatakan...

sukses terus buat blognya yah..